Search

Ternyata Inilah 5 Jenis Buah - Buahan yang Bisa Memicu Terjadinya Kentut, dari Mangga Hingga Nanas - Tribun Kaltim

TRIBUNKALTIM.CO - Ternyata Inilah 5 jenis buah - buahan yang bisa memicu kentut, dari Mangga Hingga Nanas 

Buah-buahan tertentu ternyata bisa menyebabkan kita sering buang angin atau kentut, seperti buah nanas dan apel.

Buah-buahan sangat dianjurkan untuk dikonsumsi karena memiliki banyak nutrisi yang bisa menjaga kesehatan tubuh.

Tetapi, kita perlu mengenali buah-buahan yang bisa berpengaruh buruk untuk pencernaan.

Buah-buahan bisa berpengaruh buruk untuk pencernaan biasanya jika dikonsumsi secara berlebihan atau kondisi perut kosong.

Masalah pencernaan yang bisa ditimbulkan karena konsumsi buah tertentu adalah perut terasa begah, diare, perut terasa perih hingga sembelit.

Bahkan ada buah-buahan yang bisa membuat kita jadi sering buang angin atau kentut.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah buah-buahan yang bisa membuat kita sering kentut.

Ternyata Buah Rambutan Memiliki Manfaat bagi Kesehatan Mencegah Diabetes hingga Menangkal Kanker

Ternyata Buah Matoa Bermanfaat Bagi Kesehatan Kita, Wow Bisa Bantu Menangkal Penyakit Kronis Lo

Mitos-mitos Tentang Kesehatan yang Terbukti Benar, Makanan Pedas Membantumu Menurunkan Berat Badan

Apel

Makan buah saat sahur bisa membuat perut kenyang lebih lama.
Makan buah saat sahur bisa membuat perut kenyang lebih lama. (SHUTTERSTOCK)

Apel memang dikenal memiliki antioksidan dan bisa membantu menjaga kesehahatan tubuh.

Let's block ads! (Why?)



"buah" - Google Berita
December 04, 2019 at 06:23PM
https://ift.tt/3894ooS

Ternyata Inilah 5 Jenis Buah - Buahan yang Bisa Memicu Terjadinya Kentut, dari Mangga Hingga Nanas - Tribun Kaltim
"buah" - Google Berita
https://ift.tt/2ZJsuGa

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Ternyata Inilah 5 Jenis Buah - Buahan yang Bisa Memicu Terjadinya Kentut, dari Mangga Hingga Nanas - Tribun Kaltim"

Post a Comment

Powered by Blogger.