Ada 2 jenis batuk yang sering dialami banyak orang yakni batuk kering dan batuk berdahak. Obat batuk tidak hanya meminum obat yang berbahan kimia, buah-buahan bisa menjadi salah satu pilihan untuk membantu meredakan batuk.
Berikut 7 Buah untuk Meredakan Batuk:
1. Lemon
7 Buah untuk Bantu Meredakan Batuk, Mudah Didapat di Rumah!/Foto: iStock
|
Lemon dapat menjadi obat alami untuk batuk. Bukan hanya batuk saja, kandungan vitamin C yang tinggi bisa mengatasi gejala flu yang menyertai seperti pilek, sakit kepala, dan hidung tersumbat. Lemon juga bisa mengobati infeksi di tenggorokan akibat batuk yang berkepanjangan.
2. Nanas
Kandungan enzim bromelain dalam nanas bisa mengurangi lendir di tenggorokan dan menghilangkan iritasi di saluran pernapasan.
3. Pisang
Kandungan vitamin B6 dalam pisang dapat menyembuhkan batuk dan flu. Pisang dapat dibuat menjadi ramuan yang terdiri dari pisang, madu, dan air.
Caranya haluskan 2 buah pisang dengan 400 ml air hangat, aduk rata kemudian tambahkan madu. Ramuan obat batu siap diminum.
"buah" - Google Berita
December 04, 2019 at 05:30AM
https://ift.tt/36aC8QX
7 Buah untuk Bantu Meredakan Batuk, Mudah Didapat di Rumah! - Detikcom
"buah" - Google Berita
https://ift.tt/2ZJsuGa
Bagikan Berita Ini
0 Response to "7 Buah untuk Bantu Meredakan Batuk, Mudah Didapat di Rumah! - Detikcom"
Post a Comment