BANGKAPOS.COM - Siapa sih yang tidak mengenal buah yang memiliki sisik dan bermahkota ini?
Tak sekadar rasa manisnya alami, buah nanas juga sudah dipergunakan untuk pengobatan tradisional zaman kuno sejak lama.
Hal itu menurut sebuah penelitian yang diterbitkan pada September 2016 dalam Biomedical Reports.
Buah asli Amerika dan juga tumbuh di iklim tropis di seluruh dunia, menurut Pusat Nasional untuk Kesehatan Pelengkap dan Integratif (NCCIH).
Manfaat buah nanas untuk kesehatan karena di dalam nanas terkandung vitamin C, vitamin B, serat, dan mineral seperti mangan, mengandung gula dalam bentuk fruktosa.
Hati-hati bila membeli nanas dalam kaleng karena ada penambahan gula di dalamnya sehingga meningkatkan jumlah gula yang diasup hari itu.
Dalam penyajiannya, kita bisa memanggang irisan nanas dan menyajikannya bersama daging, atau diproses menjadi smoothie.
Berikut ini, dilansir dari everydayhealth, delapan manfaat buah nanas untuk kesehatan.
1. Kaya akan antioksidan
Nutrisi yang menonjol dalam nanas adalah vitamin C, yang mendukung sistem kekebalan tubuh dan memberikan manfaat antioksidan.
"buah" - Google Berita
February 03, 2020 at 01:10AM
https://ift.tt/390PHDH
Buah Nanas Memiliki Sifat Melawan Kanker, Ini Penjelasannya - Bangka Pos
"buah" - Google Berita
https://ift.tt/2ZJsuGa
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Buah Nanas Memiliki Sifat Melawan Kanker, Ini Penjelasannya - Bangka Pos"
Post a Comment