Search

Buah Apel Bisa Menghilangkan Bau Mulut, Benarkah? - Indozone.id

INDOZONE.ID - Masalah bau mulut bisa mengganggu kamu dan oranglain. Bau mulut disebabkan oleh bakteri yang berasal dari gigi dan mulut yang kotor.

Selain harus menjaga kesehatan mulut, ternyata bau mulut juga bisa dihindari dengan mengonsumsi makanan tertentu, salah satunya buah apel.

Buah yang kaya akan serat ini mampu menghambat aktivitas bakteri penyebab bau mulut. Hal ini karena kandungan polifenol yang terdapat dalam buah apel.

Buah Apel Bisa Menghilangkan Bau Mulut, Benarkah?
Ilustrasi buah apel. (Envatoelements/tycoon101)

Polifenol membantu menghilangkan senyawa atau gas yang bau seperti belerang di dalam mulut. Selain itu, buah apel juga bisa melepaskan sisa-sisa makanan yang tersangkut di gigi.

Buah apel juga terbukti membuat mulut kamu memproduksi air liur yang lebih banyak. Kekurangan air liur membuat mulut kamu kering.

Mulut kering bisa membuat bakteri penyebab bau mulut mudah berkembang biak.


Artikel Menarik Lainnya:

Let's block ads! (Why?)



"buah" - Google Berita
March 02, 2020 at 11:00AM
https://ift.tt/3cna1ld

Buah Apel Bisa Menghilangkan Bau Mulut, Benarkah? - Indozone.id
"buah" - Google Berita
https://ift.tt/2ZJsuGa

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Buah Apel Bisa Menghilangkan Bau Mulut, Benarkah? - Indozone.id"

Post a Comment

Powered by Blogger.