TRIBUNMANADO.CO.ID - Wajah kusam menjadi salah satu masalah yang sering dihadapi wanita.
Salah satu cara menutrisi wajah adalah mengoleskan masker agar kelembapan kulit kembali.
Harga masker di toko kecantikan mahal?
Simak masker alami dari buah-buahan yang bisa bikin wajah kamu tambah cerah.
Menggunakan bahan alami sebagai masker bisa membuat wajah cerah tanpa efek samping.
Dilansir dari LiveStrong.com, ternyata buah-buah yang enak untuk dimakan juga bisa dibuat masker alami.
Ini 5 buah yang bisa membuat wajah dan kulit semakin cerah alami.
1. Masker alpukat
Selain dapat melembabkan kulit, vitamin A yang terdapat dalam alpukat dapat mengangkat sel kulit mati, sehingga dapat membuat wajah terlihat bersih dan cerah.
Caranya, ambil satu buah alpukat yang telah dihancurkan dan campur dengan susu secukupnya.
"buah" - Google Berita
November 10, 2019 at 01:15PM
https://ift.tt/2qDEIiG
Ladies Harus Tahu! Tips Mencerahkan Kulit Wajah dengan Masker Buah-buahan - Tribun Manado
"buah" - Google Berita
https://ift.tt/2ZJsuGa
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Ladies Harus Tahu! Tips Mencerahkan Kulit Wajah dengan Masker Buah-buahan - Tribun Manado"
Post a Comment