Search

Ini Dia 5 Jenis Buah-buahan yang Dapat Meningkatkan Daya Tahan Tubuh di Musim Penghujan - Tribun Medan

Ini Dia 5 Jenis Buah-buahan yang Dapat Meningkatkan Daya Tahan Tubuh di Musim Penghujan

Salah satu makanan yang mampu membantu menjaga kesehatan adalah buah-buahan. Buah-buahan terkenal memiliki kandungan nutrisi yang baik untuk menjaga daya tahan tubuh.

TRIBUN-MEDAN.com - Saat musim hujan, kita perlu mengonsumsi makanan yang banyak mengandung vitamin untuk menjaga daya tahan tubuh.

Segala macam makanan sangat berpengaruh terhadap kesehatan dan daya tahan tubuh saat musim hujan.

Salah satu makanan yang mampu membantu menjaga kesehatan adalah buah-buahan.

Buah-buahan terkenal memiliki kandungan nutrisi yang baik untuk menjaga daya tahan tubuh.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah berbagai jenis buah-buahan yang baik dikonsumsi saat musim hujan.

Apel
Apel ()

Buah apel sangat baik dikonsumsi saat musim hujan tiba.

Kandungan antioksidan pada buah apel bisa menangkal radikal bebas penyebab penyakit.

Selain itu, apel juga bisa memperkuat sistem imun agar tidak mudah sakit.

Let's block ads! (Why?)



"buah" - Google Berita
January 15, 2020 at 07:59AM
https://ift.tt/2Rd1urm

Ini Dia 5 Jenis Buah-buahan yang Dapat Meningkatkan Daya Tahan Tubuh di Musim Penghujan - Tribun Medan
"buah" - Google Berita
https://ift.tt/2ZJsuGa

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Ini Dia 5 Jenis Buah-buahan yang Dapat Meningkatkan Daya Tahan Tubuh di Musim Penghujan - Tribun Medan"

Post a Comment

Powered by Blogger.